Membuat Dan Memodifikasi Table Serta Menggunakan Rumus Sederhana Di Ms Word 2010
Membuat Dan Memodifikasi Table Serta Menggunakan Rumus Sederhana Di Ms Word 2010
Membuat Tabel
Tabel adalah terdiri dari kolom (Column) dan baris (Row). Pada tabel terdapat sel (cell) yang merupakan pertemuan antara kolom dan baris.
Menu Table terdapat pada Ribbon Insert Table.
- Pada tab insert, klik table pada tables grup.
- Tentukan number of columns (jumlah kolom).
- Tentukan number of rows (jumlah baris).
- Klik ok.
Cara menambah baris dan kolom pada tabel :
- Klik pada table.
- Dibawah table tools, buka tab layout.
- Insert left = menambah kolom sebelah kiri.
- Insert right = menambah kolom sebelah kanan.
- Insert above = menambah baris atas.
- Insert below = menambah baris bawah
Klik pada delete untuk menghapus kolom, baris yang tidak diinginkan.
Selesai.
Komentar
Posting Komentar